Pengenalan Komunikasi Alternatif dengan AAC Berkata
(Untuk Anak dengan Keterbatasan Komunikasi)
Tentang Pelatihan :
Kolaborasi PSLC dengan @aac.berkata
"PART 1: Komunikasi Alternatif untuk Anak dengan Keterbatasan Komunikasi"
Untuk Anda yang ingin membantu anak-anak spesial berkomunikasi lebih baik, workshop ini akan membahas:
✅ Konsep komunikasi alternatif untuk anak berkebutuhan khusus.✅ Tutorial menggunakan aplikasi AAC (dengan AAC BerKata).✅ Langkah-langkah mendukung inisiatif komunikasi anak.
Apa yang Anda dapatkan:📘 Modul panduan dalam E-book🏅 E-certificate eksklusif
👩🏫 Host :
Tina Maladi - Pendiri Prana Satya Learning Center dan Ibu dari remaja autistik
🎙 Speakers:Jacqueline Kezia - Founder Aplikasi AAC BerKataEvandruce Filbert - Co-founder Aplikasi AAC BerKata
- 📅 Tanggal: Sabtu, 15 Maret 2025
- ⏰ Waktu: 09:00 - 11:00 WIB
- Platform : Online Seminar via Zoom
🌟 Segera daftarkan diri Anda dan jadilah bagian dari perubahan!
Contact Person :
0818-0809- 2678 (Lia)
0819-0509-1570
🌟 Segera daftarkan diri Anda dan jadilah bagian dari perubahan!
• Untuk info dan pendaftaran klik tombol dibawah ini :